Kirab Budaya Kecamatan Semanu Memperingati Hari Ulang Tahun Republik Indonesia ke-74.

Kirab Budaya kecamatan Semanu dalam rangka memperingati hari ulang tahun Republik Indonesia ke-74 dilaksanakan pada hari Selasa, 20 Agustus 2019. SDN Semanu III mengirimkan peserta didik dan bapak ibu guru karyawan dan karyawati untuk ikut berpartisipasi memeriahkan kirab budaya tersebut, adapaun jumlah siswa siswi yang mengikuti kirab adalah 220 anak dari kelas III sampai dengan kelas VI dan 20 bapak/ibu guru karyawan/i SDN Semanu III.

Kegiatan

Berita

Copyright © 2019 Dinas Pendidikan, Pemuda, dan Olahraga Gunungkidul